S1 - Skripsi

Gambaran Investigasi Kecelakaan Perawat Terbang Boeing 737-800 dengan HFACS (Husman Factors Analysis And Classification System)

Ahmad Muajis; Pembimbing: Ridwan Zahdi Syaaf; Penguji: Zulkifli Djunaidi, Wahyu Wiwing Prayogi (FKM UI, 2017)

Abstrak

SKRIPSI INI MEMBAHAS KASUS KECELAKAAN BOEING 737-800 DI BANDARA NGURAH RAI, BALI TAHUN 2013 MELALUI INVESTIGASI HFACS (HUMAN FACTORS ANALYSIS AND CLASSIFICATION SYSTEM). TUJUAN PENELITIAN INI UNTUK MELIHAT KONTRIBUSI FAKTOR MANUSIA PADA SUATU KECELAKAAN DI BIDANG AVIASI. PENELITIAN INI ADALAH PENELITIAN KUALITATIF DENGAN DESAIN DESKRIPTIF. HASIL PENELITIAN MENYARANKAN UPAYA PERBAIKAN TERHADAP FAKTOR-FAKTOR KONTRIBUSI KECELAKAAN SEPERTI TINDAKAN YANG MENGARAH PADA KECELAKAAN, PRA-KONDISI TIDAK AMAN, PENGAWASAN YANG KURANG BAIK DAN PENGARUH ORGANISASI. KATA KUNCI: FAKTOR MANUSIA, INVESTIGASI, KECELAKAAN BOEING 737-800 THE FOCUS OF THIS STUDY IS INVESTIGATING BOEING 737-800 ACCIDENT IN NGURAH RAI INTERNATIONAL AIRPORT, BALI, 2013 USING HFACS (HUMAN FACTORS ANALYSIS AND CLASSIFICATION SYSTEM). THE PURPOSE OF THIS STUDY IS TO UNDERSTAND CONTRIBUTING OF HUMAN FACTORS IN AVIATION ACCIDENTS. THIS RESEARCH IS QUALITATIVE DESCRIPTIVE INTERPRETIVE. THE RESEARCHER SUGGESTS THAT CORRECTIVE EFFORT TO CONTRIBUTING FACTORS OF ACCIDENT SUCH AS UNSAFE ACTS, PRECONDITION FOR UNSAFE ACT, UNSAFE SUPERVISION AND ORGANIZATIONAL INFLUENCES. KEY WORDS: ACCIDENT BOEING 737-800, HUMAN FACTORS, INVESTIGATION

Metadata

Jenis Koleksi : S1 - Skripsi
No. Panggil : S-9485
Pengarang :
Nama badan : Universitas Indonesia. Fakultas Kesehatan Masyarakat. Keselamatan dan Kesehatan Kerja
Program Studi/Peminatan : Keselamatan dan Kesehatan Kerja
Promotor/Pembimbing :
Ko-Promotor/Penguji :
Subjek :
Penerbitan : Depok : FKM UI, 2017
Kode Bahasa : ind
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : xii, 58 hlm, llh 30 cm
Departemen-Jurusan : Keselamatan dan Kesehatan Kerja
Kata Kunci : Investigasi; kecelakaan boeing 737-800; faktor manusia ; investigation; accident; boeing 737-800; husman factory
Lembaga Pemilik : Pusinfokesmas FKM UI

File Digital: 1 

Shelf
 digital_2018-2_20458110-S69019-Ahmad Muajis.pdf ::
 
Catatan: Hanya file pdf yang dapat dibaca online
Menu Anggota Pusat Informasi Kesehatan Masyarakat
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan Lokasi
S-9485 S-9485 TERSEDIA Lantai 5 / Annex
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 127875

Sampul

cover

Lihat juga:

:: Pengguna : Pusat Informasi Kesehatan Masyarakat
Library Automation and Digital Archive