S1 - Skripsi

Evaluasi Program Pengelolaan Penyakit Kronis (PROLANIS) Pada Klinik Pratama Wilayah Kerja BPJS Kantor Cabang Jakarta Timur

Avivah Gusti Rahma; Pembimbing: Nadjib, Mardiati / Penguji: Nurwahyuni, Atik; Erika Verayanti (FKM-UI, 2019)

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh informasi mengenai input, proses dan output dari program Prolanis. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif dan kuantitatif deskriptif dengan menggunakan metode wawancara mendalam, observasi dan telaah dokumen. Hasil penelitian menunjukkan peserta prolanis memiliki pengetahuan dan persepsi baik mengenai Prolanis, jarak dan dukungan bukan menjadi penghambat untuk mengikuti kegiatan Prolanis. Kemudian, klinik mempunyai sumber daya manusia, sumber daya keuangan dan fasilitas yang cukup, serta memahami kebijakan yang sedang diterapkan. Namun, klinik belum memiliki SOP (Standar Operasional Prosedur) dan kegiatan edukasi dan Home Visit masih belum rutin dilaksanakan. Output pada kegiatan Prolanis menunjukkan semua peserta mengalami peningkatan pada kondisi kesehatannya, hanya saja hasil pemeriksaan peserta PPDM masih jauh dari tujuan Prolanis yaitu 75% peserta memiliki kondisi baik.

Metadata

Jenis Koleksi : S1 - Skripsi
No. Panggil : S-10110
Pengarang :
Subjek :
Penerbitan : Depok : FKM-UI, 2019
Kode Bahasa : ind
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : xi, 82 hlm; 30 cm
Departemen-Jurusan :
Kata Kunci : Evaluasi, Program Pengelolaan Penyakit Kronis, BPJS Kesehatan
Lembaga Pemilik : Pusinfokesmas FKM UI

File Digital: 2 

Shelf
 AVIVAH GUSTI RAHMA-Skripsi-FKM-Naskah Ringkas-2019.docx ::
 AVIVAH GUSTI RAHMA-Skripsi-FKM-Full Text-2019.pdf ::
 
Catatan: Hanya file pdf yang dapat dibaca online
Menu Anggota Pusat Informasi Kesehatan Masyarakat
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan Lokasi
S-10110 S-10110 TERSEDIA Lantai 5 / Annex
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 131931

Sampul

cover

Lihat juga:

:: Pengguna : Pusat Informasi Kesehatan Masyarakat
Library Automation and Digital Archive