S1 - Skripsi

Studi Ekologi : Faktor Iklim, Kepadatan Penduduk Dan Kepadatan Vektor Terhadap Incidence Rate Demam Berdarah Dengue (DBD) Di Kota Administrasi Jakarta Selatan Tahun 2016-2020

Yuri Shizcha Amelinda; Pembimbing: Ririn Arminsih Wulandari; Penguji: Al Asyary, Yulia Fitria Ningrum (FKM UI, 2021)

Abstrak

Desain studi yang digunakan pada penelitian ini yaitu studi ekologi dengan pendekatan analisis korelasi untuk melihat kekuatan hubungan antara faktor iklim pada bulan yang sama (non-time lag), factor iklim dengan jeda 1 bulan (time lag 1), faktor iklim dengan jeda 2 bulan (time lag 2), kepadatan penduduk, dan kepadatan vektor dengan Incidence Rate DBD. Secara statistik, analisis korelasi menunjukkan terdapat hubungan yang signifikan antara curah hujan non-time lag, time lag 1, dan time lag 2, suhu udara time lag 2, kelembaban udara non-time lag, time lag 1, dan time lag 2, kepadatan penduduk, dan angka bebas jentik dengan Incidence Rate DBD.

Metadata

Jenis Koleksi : S1 - Skripsi
No. Panggil : S-10613
Pengarang :
Nama badan : Universitas Indonesia. Fakultas Kesehatan Masyarakat. Kesehatan Lingkungan
Program Studi/Peminatan : Kesehatan Lingkungan
Promotor/Pembimbing :
Ko-Promotor/Penguji :
Subjek :
Penerbitan : Depok : FKM UI, 2021
Kode Bahasa : ind
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : xvi, 136 hlm.; 30 cm
Departemen-Jurusan : Kesehatan Lingkungan
Kata Kunci : Demam Berdarah Dengue, DBD, Iklim, Kepadatan Penduduk, Angka Bebas Jentik
Lembaga Pemilik : Pusinfokesmas FKM UI

File Digital: 2 

Shelf
 Yuri Shizcha Amelinda-FKMUI-Fulltext-2021.pdf ::
 Yuri Shizcha Amelinda-FKMUI-Naskah Ringkah-2021.docx ::
 
Catatan: Hanya file pdf yang dapat dibaca online
Menu Anggota Pusat Informasi Kesehatan Masyarakat
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan Lokasi
S-10613 S-10613 TERSEDIA Lantai 5 / Annex
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 134740

Sampul

cover

Lihat juga:

:: Pengguna : Pusat Informasi Kesehatan Masyarakat
Library Automation and Digital Archive