S1 - Skripsi

Pengaruh Faktor Mental Distress Terhadap Perilaku Hubungan Seksual Pranikah Pada Pelajar Laki-Laki Di Indonesia (Analisis GSHS 2015)

Christabel Fidelia Tionauli Panggabean; Pembimbing: Meiwita Budiharsana; Penguji: Martya Rahmaniati Makful, Dian Kristiani Irawaty (FKM UI, 2021)

Abstrak

Skripsi ini meneliti prevalensi dan faktor mental distress yang berpengaruh terhadap perilaku seksual pranikah diantara 4009 remaja sekolah laki-laki menggunakan Global School-based Health Survey (GSHS) Indonesia tahun 2015. Desain penelitian menggunakan metode kuantitatif dengan studi cross-sectional. sampel penelitian ini adalah pelajar laki-laki umur 11-18 tahun yang terdapat pada data sekunder GSHS 2015. Hasil penelitian menunjukkan 6,3% pelajar laki-laki pernah berhubungan seks dan terjadinya penetrasi (masuknya alat kelamin pria dalam alat kelamin wanita).

Metadata

Jenis Koleksi : S1 - Skripsi
No. Panggil : S-10635
Pengarang :
Nama badan : Universitas Indonesia. Fakultas Kesehatan Masyarakat. Biostatistik
Program Studi/Peminatan : Biostatistika dan Kependudukan
Promotor/Pembimbing :
Ko-Promotor/Penguji :
Subjek :
Penerbitan : Depok : FKM UI, 2021
Kode Bahasa : ind
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : xv, 45 hlm.; 30 cm
Departemen-Jurusan : Biostatistika dan Kependudukan
Kata Kunci : Remaja Laki-Laki, Perilaku Hubungan Seksual Pranikah, Mental Distress
Lembaga Pemilik : Pusinfokesmas FKM UI

File Digital: 2 

Shelf
 Christabel Fidelia Tionauli Panggabean-Skripsi-FKM-Naskah Ringkas-2021.docx ::
 Christabel Fidelia Tionauli Panggabean_Biostatistika_Fulltext_2021 - Christabel Panggabean.pdf ::
 
Catatan: Hanya file pdf yang dapat dibaca online
Menu Anggota Pusat Informasi Kesehatan Masyarakat
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan Lokasi
S-10635 S-10635 TERSEDIA Lantai 5 / Annex
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 134851

Sampul

cover

Lihat juga:

:: Pengguna : Pusat Informasi Kesehatan Masyarakat
Library Automation and Digital Archive