S1 - Skripsi

Hubungan Faktor Gaya Hidup Dan Faktor Sosiodemografi Dengan Obesitas Sentral Pada Wanita Di DKI Jakarta (Analisis Data SIPTM 2020)

Shalihah, Hana Shaffiyah / Pembimbing: Syahrizal / Penguji: Yovsyah ; Fristika Mildya; (FKM-UI, 2021)

Abstrak

Tujuan: Menganalisis hubungan antara faktor gaya hidup dan faktor sosiodemografi dengan obesitas sentral pada wanita di DKI Jakarta berdasarkan data Sistem Informasi Penyakit Tidak Menular (SIPTM) 2020. Metode: Desain studi cross sectional pada data SIPTM 2020. Variabel Independen terdiri dari faktor gaya hidup (status merokok, status konsumsi sayur dan buah, status konsumsi alkohol, dan aktivitas fisik) dan faktor sosiodemografi (usia, status perkawinan, tingkat pendidikan, dan pekerjaan). Obesitas sentral merupakan variabel dependen.

Metadata

Jenis Koleksi : S1 - Skripsi
No. Panggil : S-10714
Pengarang :
Subjek :
Penerbitan : Depok : FKM-UI, 2021
Kode Bahasa : ind
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : xvi, 86 hlm.; 30 cm
Departemen-Jurusan :
Kata Kunci : Obesitas Sentral, Faktor Gaya Hidup, Faktor Sosiodemografi, Wanita
Lembaga Pemilik : Pusinfokesmas FKM UI

File Digital: 2 

Shelf
 Hana Shaffiyah Shalihah-Kesmas-Naskah Ringkas-2021 - Hana Shaffiyah.docx ::
 Hana Shaffiyah Shalihah-Kesmas-Fulltext-2021 - Hana Shaffiyah.pdf ::
 
Catatan: Hanya file pdf yang dapat dibaca online
Menu Anggota Pusat Informasi Kesehatan Masyarakat
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan Lokasi
S-10714 S-10714 TERSEDIA Lantai 5 /Annex
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 135018

Sampul

cover

Lihat juga:

:: Pengguna : Pusat Informasi Kesehatan Masyarakat
Library Automation and Digital Archive